Skip to content
SHOP ALL

News

5 Alat Eyelash Extension yang Wajib Kamu Punya

by Endy Darari 15 Nov 2021 0 Comments

Di tengah masa pandemi, kita harus selalu mengenakan masker. Sehingga riasan akan tertutup dan tidak terlihat. Untuk membangun personal statement, kamu bisa memaksimalkan riasan mata agar selalu menarik walaupun mengenakan masker. Salah satu cara mempercantiknya adalah menggunakan eyelash extension.

 

Pengertian Eyelash Extension dan Jenisnya

Manfaat eyelash extension yang utama adalah untuk mempersingkat waktu berdandan. Jadi, ketika kamu sedang terburu-buru pun kamu tetap bisa tampil maksimal. Eyelash extension sebenarnya adalah bulu mata palsu yang ditempel menggunakan lem khusus. Sehingga akan tahan lama dan hasil akhirnya terlihat alami. Sedangkan lash lift adalah bulu mata asli yang sengaja dilentikkan menggunakan cairan keratin. Sebelum mulai pemasangan, sebaiknya kamu pahami dulu jenis-jenis extension bulu mata. Cari tahu tipe eyelash extension mana yang cocok dengan karakter dan bentuk mata kamu. Jadi, ketika masuk ke klinik kecantikan, kamu sudah ada bayangan hasil seperti apa yang kamu mau dan tipe eyelash extension apa yang sesuai. Jika kamu masih ragu dengan tipe eyelash extension pilihanmu, kamu bisa konsultasi lebih detail dengan beautician di klinik kecantikan yang kamu pilih. Ini dia 5 tipe eyelash extension yang harus kamu tahu dan pahami

  • Eyelash Extension a la Korea
  • Bulu mata palsu tipe Korea ini juga cocok untuk wajah dan mata orang Indonesia lho, terutama jika tipe matamu cenderung kecil. Hasil akhir extension bulu mata a la Korea ini akan membuat bulu matamu terlihat lebih lentik alami, mata juga akan terlihat lebih tegas.

  • Eyelash Extension ala Jepang
  • Eyelash extension ala Jepang bisa kamu pilih sesuai dengan keinginan karena ada 3 model, yaitu natural, gorgeous, dan sexy.

  • Russian Volume
  • Jika kamu suka dengan bulu mata yang memberikan kesan dramatis, Russian Volume bisa menjadi pilihan tepat.

  • Novalash Extension
  • Tujuan Novalash Extension adalah untuk membuat mata ala selebriti Hollywood. Sesuai dengan tujuannya, tekstur eyelash extension ini adalah tebal dan hitam pekat. Untuk kamu yang bermata lebar dan suka tampil bold, Novalash Extension bisa menjadi pilihan tepat.

  • Colorlash Extension
  • Perbedaan colorlash extension dengan extension bulu mata lain adalah warnanya yang mencolok, yaitu pink, biru, dan hijau neon. Memang tidak banyak yang menggunakan colorlash extension, tapi kalau kamu suka berpenampilan nyentrik dan unik, tidak ada salahnya mencoba. Terlebih jika kamu bergelut di dunia seni kreatif, colorlash extension bisa menjadi statement menarik di saat kamu harus pakai masker setiap hari.

    5 Alat Eyelash Extension yang Wajib Kamu Punya

    Alat dan Bahan Eyelash Extension

    Setelah menentukan jenis eyelash extension mana yang kamu pilih, kini saatnya memilih 5 alat dan bahan eyelash extension.

    1. Pinset eyelash extension.
    2. Lem untuk eyelash extension.
    3. Remover lem.
    4. Ring/ tempat untuk lem eyelash extension.
    5. Eyelash cleaner.

    Kelima peralatan di atas harus selalu ada dalam proses pemasangan bulu mata ekstensi. Ini alasan mengapa 5 alat eyelash extension3 tidak boleh ditinggalkan:

    1. Karena proses pemasangan extension bulu mata sangat rumit dan tidak direkomendasikan dipasang sendiri.
    2. Proses pemasangan membutuhkan waktu lama.
    3. Harus menjaga higienitas alat eyelash extension agar tidak menjadi sarang bakteri.

    Meski normalnya usia ekstensi bulu mata adalah antara 4 minggu hingga 1 bulan, namun, setelah menjalani prosedur ini, kamu juga harus memperhatikan perawatannya. Karena perawatan juga menentukan ketahanan extension bulu mata..

     

    Untuk memaksimalkan daya tahan eyelash extension, kamu bisa berkonsultasi terlebih dahulu dengan klinik kecantikan Lavere Lash. Di Lavere Lash, kamu bisa mendapatkan diskon 1% untuk ucapan selamat datang.

    Prev Post
    Next Post

    Leave a comment

    Please note, comments need to be approved before they are published.

    Someone recently bought a
    [time] ago, from [location]

    Thanks for subscribing!

    This email has been registered!

    Shop the look

    Choose Options

    Edit Option
    Back In Stock Notification
    Terms & Conditions
    What is Lorem Ipsum? Lorem Ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting industry. Lorem Ipsum has been the industry's standard dummy text ever since the 1500s, when an unknown printer took a galley of type and scrambled it to make a type specimen book. It has survived not only five centuries, but also the leap into electronic typesetting, remaining essentially unchanged. It was popularised in the 1960s with the release of Letraset sheets containing Lorem Ipsum passages, and more recently with desktop publishing software like Aldus PageMaker including versions of Lorem Ipsum. Why do we use it? It is a long established fact that a reader will be distracted by the readable content of a page when looking at its layout. The point of using Lorem Ipsum is that it has a more-or-less normal distribution of letters, as opposed to using 'Content here, content here', making it look like readable English. Many desktop publishing packages and web page editors now use Lorem Ipsum as their default model text, and a search for 'lorem ipsum' will uncover many web sites still in their infancy. Various versions have evolved over the years, sometimes by accident, sometimes on purpose (injected humour and the like).
    this is just a warning
    Login
    Shopping Cart
    0 items